PERUSAHAAN OTOMOTIF KARAWANG-DES 2020
sugeng 01/12/2020 10:21:21 WIB
Sisa waktu : Waktu Pendaftaran Sudah Ditutup 1544 hari yang lallu
Sisa Kuota : 240
Persyaratan :
PERUSAHAAN OTOMOTIF Karawang
(KOMPONEN KENDARAAN)
merupakan industri yang bergerak membuat suku cadang dan aksesoris kendaraan bermotor roda empat atau lebih, komponen dan perlengkapan sepeda motor roda dua dan tiga.
Saat ini membuka lowongan kerja dengan posisi dan persyaratan sebagai berikut.
*Operator Produksi*
Kualifikasi:
- Perempuan dan Laki-Laki
- Usia Min 18th dan Max 21 Tahun lebih 10 bulan
- Pendidikan Min SMK/SMA Semua Jurusan untuk Perempuan.
- Pendidikan Min SMK Tehnik
(Otomotif,Tkr,Tsm,T.Mesin,Pengelasan,TPMI,Mesin Industri)
- Tinggi Badan minimal Pria 165cm.
- Tinggi Badan minimal Perempuan 155cm.
- Sehat jasmani,dan Rohani.
- Mata Tidak minus.
- Tidak Buta warna.
Berkas Yang dipersiapkan:
1.Foto 4x6 2 Lembar
2.Fotocopy E-ktp
3.Fotocopy NPWP (bila ada)
4.Surat Lamaran
5.Daftar Riwayat hidup
6.Fotocopy Ijazah
7.Fotocopy Transkip Nilai
8.Fotocopy SKHU
9.Fotocopy Kartu Keluarga
10.Fotocopy SKCK yang aktif
11.Fotocopy Kartu Kuning
12.Fotocopy Akte kelahiran
13.Fotocopy Paklarin(Jika ada)
Apabila berminat dan memenuhi persyaratan Lowongan kerja Diatas
??
*PENDAFTARAN DI*
BKK SMK ISLAM NUSANTARA COMAL
Hari senin-jumat jam 9-11
Wajib pakai masker dan jaga jarak
*PENDAFTARAN TERAKHIR*
Tanggal 20 Desember 2020
TES AKHIR BULAN DESEMBER 2020
(UNTUK WAKTUNYA MENYUSUL)
CETAK